SPACE TWIN
Solusi praktis untuk ruang penyimpanan kecil
Kabinet ramping ini menciptakan ruang penyimpanan berharga dalam dapur berukuran kecil. SPACE TWIN dari Blum dengan pemasangan rel secara diagonal mampu menciptakan ruang penyimpanan tambahan tanpa mengurangi stabilitas ataupun kualitas gerak. Area ini ideal untuk menyimpan peralatan yang ramping seperti botol, talenan, rempah-rempah, dan loyang kue.
Kemungkinan tanpa batas
Berkat penggunaan fitting Blum yang konsisten, SPACE TWIN dapat diimplementasikan dengan rangkaian produk yang ada. Solusi untuk kabinet ramping dapat diimplementasikan dengan sistem boks LEGRABOX, MERIVOBOX, dan TANDEMBOX, serta sistem rel MOVENTO.